Baru saja dipublikasikan
Paling banyak dilihat
Analisis Market Basket dengan Algoritma Apriori (Study Kasus Toko Alief) Image
Journal article

Analisis Market Basket dengan Algoritma Apriori (Study Kasus Toko Alief)

Dalam persaingan dunia bisnis sekarang ini menurut para pelakunya untuk senantiasa mengembangkan bisnismereka dan juga agar selalu bertahan dalam persaingan. Untuk mencapai hal itu, ada beberapa hal yang bisadilakukan yaitu dengan meningkatkan kualitas produk dan penambahan jenis produk. Untuk memenuhi kebutuhantersebut terdapat beberapa hal yang bisa dijalankan salah satunya dengan melakukan analisis data transaksi.Algoritma apriori termasuk jenis aturan asosiasi pada data mining. Aturan yang menyatakan asosiasi atauassociation rule mining adalah teknik data mining untuk menemukan aturan suatu kombinasi item. Salah satutahap analisis asosiasi pola frequensi tinggi (frequent pattern mining). Penting tidaknya suatu asosiasi dapatdiketahui dengan dua tolak ukur, yaitu support dan confidence. Nilai penunjang (support) adalah persentasekombinasi item tersebut dalam database sedangkan nilai kepastian (confidence) adalah kuatnya hubungan antaritemdalam aturan asosiasi. Dari data 30 transaksi terdapat 1 pola asosiasi yang memenuhi syarat, salah satunyaadalah jika membeli telur maka akan membeli rokok dengan nilai confidence tertinggi = 62,5%, sehinggamembantu untuk menggambil keputusan Perusahaan sebagai gambaran dalam rangka mendapatkan pola penjualanproduk untuk promosi.K
Sistem Document Bill Of Lading Berbasis Web Image
Journal article

Sistem Document Bill Of Lading Berbasis Web

Penelitian ini membahas proses pembuatan dokumen pengiriman barang melalui jalur laut ataupun jalur udara yang biasa dinamakan dengan bill of lading. Dokumen ini yang sering terjadi hambatan bagi pengirim barang maupun pengantar barang dikarenakan dokumen tersebut sering masih manual yang hanya diketik di computer sehingga terjadi kerusakan maupun hilang dari dokumen tersebut maka pihak pengirim maupun penerima tidak memiliki copy dokumen tersebut. Untuk menyelesaikan permasalahan tersebut maka dibangunlah suatu sistem dokumen bill of lading berbasis web dengan tujuan mempermudah pengiriman barang ke suatu tujuan dengan berbasis web sehingga pengirim maupun penerima dapat membuka web tersebut dan mencetak kembali apabila dibutuhkan. Metode yang dibangun untuk merancang sistem ini menggunakan metode spiral dengan 6 (enam) tahap dan hasil dari pembahasan tersebut adalah aplikasi ini dibangun untuk 2 (dua) user yaitu klien maupun pegawai. Dalam aplikasi ini menu yang dibangun adalah login,booking sailing schedule, proses booking, dan bill of lading.
Disarankan Untuk Anda
Perancangan Sistem Informasi Akademik Web Based (Studi Kasus : Ma Aliyah Al\u002Dkenaniyahjakarta) Image
Journal article

Perancangan Sistem Informasi Akademik Web Based (Studi Kasus : Ma Aliyah Al-kenaniyahjakarta)

Kegiatan akademik merupakan proses dimana dilakukannya kegiatanpendidikanyang pada aktivitasnya memerlukan informasi yang cepat. Akan tetapi dalam faktanyatidak sedikit kendala yang terjadi. Hal ini karena sering terjadipenumpukan data siswadan mengakibatkan sulitnya pencarian data siswa apabila sewaktu-waktu data itudiperlukan, dibutuhkan waktu yang cukup lama dalammembuat laporan data siswa,pencatatan nilai akademik siswa kedalam buku nilai akademik siswa serta kedalam raportdan juga membuat laporan nilai akademiksiswa yang harus diserahkan kepada kepalasekolah, keterbatasan waktu orang tuasiswa sehingga informasi mengenai akademik tidakdidapat dengan cepat, belumadanya media promosi sehingga menyebabkan minimnyainformasi akademikyang didapat oleh orang tua siswa dan siswa, belum tersedianyamedia lain dalampencatatan nilai akademik siswa sehingga orang tua siswa ataupun siswadidalammengetahui informasi nilai siswa harus menunggu saat pembagian raport,melaluipenelitian ini diharapkan dapat membangun sebuah sistem informasiakademikberbasis komputer yang dapat meminimalisasikan kekurangan yangterjadisehingga dapat memenuhi kebutuhan informasi bagi para guru, siswahinggamasyarakat luas.Adapun hasil akhir dari penelitian ini yakni berupa sisteminformasiberbasis web yang dapat menyajikan informasi akademik lebih cepat Untukpihak-pihak sekolahan.
Journal article

Penerapan Data Mining dalam Menangani Kemacetan di Jakarta

Penerapan Data Mining dalam Menangani Kemacetan di Jakarta Image
Journal article

Peningkatan Kualitas Pendidikan Anak dengan Pembangunan Komik Elektronik

Peningkatan Kualitas Pendidikan Anak dengan Pembangunan Komik Elektronik Image
Journal article

Peran Bussines Intelligence dalam Menentukan Strategi Promosi Penerimaan Mahasiswa Baru

Peran Bussines Intelligence dalam Menentukan Strategi Promosi Penerimaan Mahasiswa Baru Image
Baca artikel lainnya