Journal article // Jurnal Jaffray






Allah Tritunggal
Juni 2004
Herny Kongguasa

Metrik

  • Eye Icon 287 kali dilihat
  • Download Icon 1944 kali diunduh
Metrics Icon 287 kali dilihat  //  1944 kali diunduh
Allah Tritunggal Image
Abstrak

Tritunggal adalah satu misteri yang berada di luar jangkauan manusia,karenanya manusia harus mengakui keterbatasan pikirannya dan mengakuike-Mahakuasaan Allah. Tritunggal adalah penyataan Allah sendiri, sehinggakita dapat mengetahui penyataan ini sejauh Allah menyatakannya di dalamAlkitab. Tak dapat disangkal, kebenaran ini jelas dinyatakan dalam Alkitab danbagaimana menjelaskan semua keberadaan Tritunggal ini, adalah misteribagi manusia dan hanya dapat diterima dan dipercayai dengan iman.

Teks lengkap
Show more arrow
 

Metrik

  • Eye Icon 287 kali dilihat
  • Download Icon 1944 kali diunduh
Metrics Icon 287 kali dilihat  //  1944 kali diunduh