Perancangan Video Company Profile Sebagai Media Promosi Perusahaan Pada PT. Propan Raya Icc Semarang
2015
Sarwo Nugroho, Tri Haryanto

Metrik

  • Eye Icon 21 kali dilihat
  • Download Icon 15 downloads
Metrics Icon 21 kali dilihat  //  15 downloads
Abstrak

Media informasi berupa media cetak mempunyai kelemahan, dilihat dari sisi effisiensi penyampaian informasi dan distribusi, namun bila menggunakan media informasi berupa Video Company Profile, informasi lebih efektif dan effisien, karena pengemasannya lebih menarik, dimana berupa file video yang menggabungkan beberapa format file, yaitu video, animasi dan suara, serta pengemasannya menggunakan media keping DVD sehingga lebih murah. Perancangan Video Company Profile Sebagai Media Pemasaran Produk (Studi Kasus Di PT. Propan Raya ICC Semarang) merupakan sebuah media informasi yang mengangkat tema media pemasaran produk, dimana perlunya sebuah media informasi yang efektif dan efisien untuk mendukung upaya promosi yang berisi informasi lengkap tentang PT. Propan Raya ICC Semarang.

Full text
Show more arrow
 

Metrik

  • Eye Icon 21 kali dilihat
  • Download Icon 15 downloads
Metrics Icon 21 kali dilihat  //  15 downloads