Open Access
2009
Paper ini berisi simulasi rancangan rangkaian 3Wide - 3 Input AOI teknologi ECL. Melalui simulasi menggunakan PSPICE diperoleh nilai karakteristik tegangan, karakteristik arus, propagation delay time sebesar 11,672 ns dan disipasi daya sebesar 8,405 mW dengan beban 50 pF. Parameter tersebut dapat memenuhi kebutuhan akan IC digital dengan disipasi daya rendah dan memiliki waktu propagasi lebih cepat dibandingkan IC serupa dari keluarga CMOS.Kata Kunci—emitter coupled logic, And-Or-Inverter.